Cooler Master - Choiix Power Fort 2700 mAh Pengisi Daya Baterai Portabel

Cooler Master - Choiix Power Fort merupakan pengisi daya baterai portabel yang dapat digunakan dimanapun anda berada. Daya Fort  ini dapat mengisi hampir setiap perangkat elektronik dengan USB port, seperti MP3 player ,  perangkat game portabel, bahkan ponsel anda. Dengan didesain khusus yang mencegah kerusakan baterai akibat dari proses pengisian yang membuatnya tahan lebih lama dibandingkan dengan produk lainnya.
Cooler Master - Choiix Power Fort 2700 mAh

Cooler Master - Choiix Power Fort memiliki fitur Short Circuit, Over-Charge, perlindungan Discharge, perlindungan suhu dan built-in lampu senter LED,  serta memiliki lifetime hingga 500 kali pengisian dan masih tetap pada kapasitas baterai 85%.  Kompatibel dengan BlackBerry, iPhone, iPad, iPod Touch, Nokia, Samsung, Sony Ericsson, HTC, LG, PSP, Motorola, dan lain-lain, Dimensi : 11 x 6.4 x 1.2 cm dengan Berat : 102 gram

Fitur Cooler Master - Choiix Power Fort 2700 mAh :

- Desain ramping dan ringan.
- Desain sirkuit khusus yang mencegah baterai dari kerusakan.
- Output 1A yang 30% mengisi lebih cepat dari daya USB normal.
- Built-in senter LED untuk darurat.
- Kapasitas 2700 mAh
Cooler Master - Choiix Power Fort 2700 mAh saat ini dibanderol seharga Rp. 299.000,-

Share this article :

0 comments:

Posting Komentar

 
Thanks to: Creating Website | Johny Simple Magazine
Copyright © 2011. IndoGadget.net - All Rights Reserved
Template by Creating Website | published by Mas Template | Modify by Indogadget.net
Proudly powered by Blogger